Seolah-olah menjadi kewajiban, menjaga kecantikan adalah hal paling umum dilakukan oleh kaum wanita. Pengantin pria bisa memberikan satu set perlengkapan Make Up berisikan Lipstik, Bedak, Pensil Alis, Maskara, Blush On dan Foundation.
5. Peralatan Mandi
Beragam produk untuk keperluan mandi juga bisa menjadi isi barang hantaran pernikahan. Biasanya berupa Sabun, Shampo, Body Lotion dan lainnya.
6. Barang Elektronik
Di jaman yang sudah modern, barang elektronik bisa menjadi pilihan ide barang hantaran pernikahan. Contohnya Handphone, Laptop dan Smartwatch.
7. Kendaraan
Jenis kendaraan motor atau mobil bisa dijadikan pilihan ide barang hantaran pernikahan untuk wanita tren saat ini.Â
8. Bouquet
Sebagai bentuk ungkapan rasa cinta kepada mempelai wanita, pengantin pria bisa memberikan hiasan bouquet bunga atau uang.
Itulah, kira-kira gambaran ide barang hantaran pernikahan untuk wanita yang bisa kamu pilih. Tapi, daftar ide barang tersebut bukanlah patokan yang harus diikuti, karena semua pilihan kembali lagi pada calon mempelai wanita.