Mohon tunggu...
Anita WahyuYulianti
Anita WahyuYulianti Mohon Tunggu... Guru - Guru

Membaca

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practise Aksi PPL 1 dengan Metode Star

24 Januari 2023   11:48 Diperbarui: 24 Januari 2023   11:58 245
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Aksi PPL Ke-1 :

  • Menyusun perangkat pembelajaran yang terdiri dari modul ajar, LKPD, Kisi-Kisi, Instrumen Penilaian, Rubrik Penilaian dan Media Ajar mengenai materi permintaan.
  • Menentukan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan metode pembelajaran yaitu studi kasus dan Team Games Tournament.
  • Menentukan jadwal PPL Ke-1 pada hari Selasa, 13 Desember 2022 pukul 08.00 -- 09.30 WIB di kelas XC.
  • Melibatkan rekan sejawat sebagai kameramen dalam kegiatan PPL Ke-1
  • Melaksanakan PPL sesuai langkah-langkah dalam RPP yang diawali dengan kegiatan pendahuluan, kegiatan inti (sintaks model pembelajaran Problem Based Learning), dan kegiatan penutup.
  • Membagikan LKPD berisi permasalahan yang harus dianalisis dan dipecahkan oleh siswa melalui kegiatan diskusi.
  • Menciptakan pembelajaran yang menyenangkan agar bisa memotivasi belajar siswa.
  • Melakukan editing video 15 menit dan mempublikasikannya pada google drive.

Refleksi, hasil dan dampak:

Dampak dari aksi yang dilakukan Aksi PPL 1:

Siswa :

Dampak dari penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) membuat kegiatan pembelajaran menjadi lebih aktif dan menyenangkan, siswa mampu berfikir kritis dalam memecahkan permasalahan melalui kegiatan diskusi kelompok dan presentasi di depan kelas. Siswa menjadi lebih aktif di kelas sehingga memotivasi siswa untuk belajar.

Guru :

Guru lebih paham dalam menyusun perangkat pembelajaran yang baik dan pelaksanaan kegiatan pembelajaran di kelas harus sesuai dengan modul ajar yang telah disusun. Guru juga dapat mengatasi permasalahan rendahnya motivasi belajar siswa dengan menerapkan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL).

Apakah hasilnya efektif :

Aksi PPL 1:

  • Hasil yang diperoleh sangat efektif dilihat dari antusias siswa dalam kegiatan diskusi untuk memecahkan permasalahan dengan benar melalui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL).

Respon Observer :

Berdasarkan hasil rencana evaluasi maka terdapat respon positif dari berbagai pihak sebagai berikut :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun