(PMI-b Semester VII, Kelompok I) Kantor Desa Bandar Khalipah - Pada 10 Januari 2024, Mahasiswa/i Jurusan Pengembangan Masyarakat Islam-B, Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) Universitas Islam Negeri Sumatera UTARA (UINSU) yang beranggotakan : Anis Sa'adah, Dinny Rahmayani Zebua, Pahmi Barus, Maisya Nurhalija, Syindi Putri Padila, Nairatul Anisah, Aminatun Nisa, Vera Widya Ningsih Rahngkuti, Ajizah Nurul Fadhillah Siddiq, Muhammad Wisudawan, dan Muhammad Rusdi, telah melakukan Pengabdian Masyarakat berbasis Riset dalam Mata Kuliah Teknik Perencanaan dan Rekayasa Sosial oleh Dosen Pengampu Bapak Ilham Mirzaya Putra, M.Si yang presentase hasil penelitian mengenai "UPAYA DALAM MENINGKATKAN KEAMANAN DESA". Presentase hasil penelitian ini berlangsung di aula kantor Desa Bandar Khalipah dan dihadiri oleh Sekretaris Desa yaitu Bapak Amiruddin, Kaur TU dan Umun yaitu Bapak Irfan Efendi, P.Pd, Kepala Dusun 10 yaitu Bapak Ridwan, Kepala Dusun 11 yautu Bapak Panji Prasetyo, S.Kom, dan beberapa aparat Desa.
Dari hasil presentase perwakilan kelompok 1 yang dipaparkan oleh Dinny Rahmayani Zebua & Pahmi barus dapat disimpulkan bahwa :
Upaya dalam kebijakan keamanan desa
meningkatkan
1. Pendidikan dan kesadaran masyarakat: memberikan edukasitentang konsesuensi dari tindakan criminal dan pentingnya menjaga ketertiban.
2. Penegakan hukum yang tegas:Â memastikan adanya hukuman yang setimpal bagi pelaku kejahatan
3. Pembangunan meningkatkan social-ekonomi: kesejahteraan masyarakat motivasi kejahatan
4. Penguatan memastikan system peradilan yang transparan, cepat, dan adil untuk menghukum pelaku kejahatan.
5. Kerjasama antarinstansi: koordinasi yang baik antara pihak kepolisian, pemerintah daerah, dan komunitas dapat meningkatkan efektivitas pencegahan dan penindakan kejahatan.
Dalam upaya ini juga perlu membuat program yang positif contohnya
- Kegiatan mingguan Remaja
Bekerja sama dengan beberapa kegiatan luar yang disponsori dan didanai oleh pemerintah daerah , Setiap remaja tentunya dapat terdorong untuk melakukan kegiatan apabila kegiatan tersebut menghasilkan.
kita bisa bekerjasama dengan BKKBN
contoh: setiap remaja diberikan edukasi terkait pembelajaran stunting dan setiap remaja yang aktif mengedukasi akan diberikan uang pendanaan
- Menanamkan Nilai Agama