Mohon tunggu...
Anisa Farah
Anisa Farah Mohon Tunggu... Lainnya - Masih belajar

من جد و جد

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Aku Mampu Memilih tetapi Belum Tentu Mampu Memutuskan

13 Maret 2022   23:52 Diperbarui: 13 Maret 2022   23:57 304
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pengambilan Keputusan

Sering dari kita dituntut untuk mengambil suatu keputusan yang tepat dengan waktu yang singkat serta mempertimbangkan hasil dari keputusan tersebut. Membuat keputusan membutuhkan proses yang harus dilalui, dimana dalam pengambilan keputusan ini terdapat 3 kunci yang harus di cermati yaitu permasalahan, proses pemilihan alternatif, dan pencapaian tujuan.

Untuk membantu seseorang dalam pengambilan keputusan terdapat sebuah kerangka pengambilan keputusan yang dapat mempermudahnya. Kerangka pengambilan keputusan ini terdapat sederhana terdapat 4 langkah yang harus ditempuh yaitu:.

1. Menemukan situasi yang memerlukan suatu keputusan

2. Menemukan faktor faktor diperlukannya suatu tindakan tertentu.

3. Memilih satu diantara berbagai alternative yang tersedia.

4. Menilai pilihan-pilihan yang pernah dibuat dimas lalu untuk mengetahui pilihan mana yang membuahkan hasil yang paling menguntungkan bagi organisasi.

Dengan adanya kerangka ini diharapkan dapat mempermudah seseorang dalam pengambilan tindakan memutuskan untuk mengatasi situasi problematika yang sederhana.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun