Mohon tunggu...
Anisa Deasty Malela
Anisa Deasty Malela Mohon Tunggu... Wiraswasta - Blogger yang aktif menulis dan menyukai banyak kegiatan positif

Danone Blogger Academy Batch 1 |Lifestyle| Content Writer | 085781068275 | anisa_dee007@yahoo.co.id

Selanjutnya

Tutup

Bola

Akankah Sepak Bola Indonesia Bangkit dari Keterpurukan

13 Januari 2018   12:36 Diperbarui: 13 Januari 2018   15:43 1820
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Frozen Air Mineral menjadi sponsor laga Indonesia VS Islandia

   Ini akan menjadi Laga pertama timnas sepak bola Indonesia di tahun 2018 yang banyak melibatkan tim senior diantaranya Bambang Pamungkas, Cristian Gonzales, Ponaryo, Titus Bonai dan sebagainya. 

Dok. PT Singa Mas Indonesia
Dok. PT Singa Mas Indonesia
   Media Pro selaku promotor Laga Indonesia VS Islandia menggaet Frozen Air Mineral sebagai sponsor utama untuk air minum para atlet sepak bola dan seluruh officialnya.

  Frozen mengaku sangat bersemangat dan mengatakan ini merupakan pintu mereka untuk masuk ke dunia sepak bola. Sebelumnya perusahaan air minum ini sempat mensponsori beberapa kegiatan futsal di Indonesia.

   Ini adalah tim Piala Dunia pertama yang datang ke Indonesia, sekaligus juga ini merupakan kesempatan yang bagus untuk Frozen Air Mineral unjuk gigi, di mana kami memang sudah komitmen untuk bermain di ranah olahraga, sebelumnya di Futsal. Harapannya semoga melalu event kali ini dapat menjadi pembuka jalan buat kami masuk ke sepak bola, ujar Natanael Christian selaku Associate Brand Manager Frozen.

   Lebih lanjut Christian menjelaskan ini merupakan kali pertamanya Frozen masuk ke dunia olahraga. Frozen sangatendukung dan mengapresiasi olah raga sepak bola Indonesia, dan berharap bisa memberi dukungan terbaik bagi olah raga yang sangat di gemari di seluruh dunia ini.

   PT Singa Mas Indonesia anak perusahaan Charoen Pokphand yang meluncurkan Frozen Air Mineral menjadi sponsor utama sekaligus minuman resmi pertandingan sepak bola bergengsi Indonesia vs Islandia.

   Laurensius Zaoputra selaku Brand Manager Cups & AMDK mengatakan jika pihaknya ingin para pemain merasakan langsung manfaat dari Frozen Air Mineral ini yang sangat baik untuk segera memulihkan kondisi fisik saat berolahraga.

   Pasti nonton kan, pertandingan Laga Sepak Bola Bergengsi Indonesia Selection versus Islandia yang berlangsung tadi malam?

   Memang hasil skor pertandingan tim Indonesia Selection vs Islandia mengecewakan banyak penonton Indonesia, dengan hasil akhir 0-6 . Indonesia takluk dengan skor 0 dan tidak mampu menahan serangan dari timnas Islandia.   

   Semoga di laga pertandingan kali ini Tim sepakbola Indonesia memetik pengalaman dan pembelajaran dari pertandingan malam tadi. Banyak kekecewaan yang dilontarkan para suporter, tapi banyak pula dukungan yang di sematkan kepada atlet timnas Indonesia.

   Sangat berharap timnas Indonesia bisa belajar dan memperbaiki performanya ya, dengan kekalahan yang dialami tadi malam. Banyak harapan untuk kemajuan olah raga sepak bola Indonesia, semoga bisa memberikan performa terbaiknya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun