Mohon tunggu...
Anisa Maulidya
Anisa Maulidya Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pengaruh Gadget pada Perkembangan Anak

9 Desember 2022   17:39 Diperbarui: 9 Desember 2022   17:44 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Perkembangan otak pada anak akan berkembang dengan optimal jika orang tua memberikan rangsangan sensorik secara langsung. Misalnya, meraba benda, mendengar suara-suara orang berinteraksi, mengambil mainan lalu menruhnya di suatu tempat, dan

lain sebagainya. Dengan begitu, anak lebih mementingkan dan memahami keadaan di lingkungan sekitarnya. Jika anak di bawah umur 5 tahun sudah diberi gadget secara berkelanjutan apalagi tidak ada dampingan dari orang tua atau orang yang lebih dewasa, maka akan membuat pribadi anak itu menjadi individualis dan kurang bisa berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya.

Masa-masa pada rentang usia dini merupakan masa emas dimana perkembangan fisik, motorik, intelektual, bahasa dan sosial berkembang dengan cepat. Disini, kebutuhan akan perlindungan orang dewasa untuk memenuhi kebutuhan fisik dan

kesehatannya lebih besar daripada masa-masa yang akan datang. Perkembangan

kemampuannya terutama perkembangan motoriknya sangat pesat. Untuk usia 3-5 tahun ditandai dengan usaha untuk mencapai kemandirian dan sosialisasi. Misalnya, anak sudah muali bisa untuk mencari baju kesukaanya dan menata bajunya sendiri di dalam lemari. Tahap-tahap ini sangat penting bagi kehidupan selanjutnya. Pada masa awal-awal

kehidupan yang dimulai kira-kira usia 3 tahun anak mulai mampu untuk menerima keterampilan sebagai dasar-dasar pembentukan pengetahuan dan proses berpikir.

Masa anak-anak merupakan masa yang menuntut perhatian ekstra, karena pada

masa ini perkembangan anak ini sangat pesat dan dapat diukur. Maka dari itu, masa anak-anak sering disebut dengan The Golden Age, yang memiliki arti masa keemasann, masa keistimewaan. Pada masa ini, sesuatu yang dilakiukan oleh anak-anak tidak mungkin dapat diulang kembali dan hanya bisa dikenang saja. Pada kondisi The Golden Age merupakan kesempatan emas untuk memacu perkembangan kehidupan anak.

Apabila masa itu dilepas dari pandangan orang tua atau pendidik, maka akan

berpengarauh terhadap pertumbuhan selanjutnya.

Program pendidikan anak-anak yang berkualitas tinggi dan memperhatikan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun