Berarak dalam jarakÂ
Melantun melangit
Dalam pandemi
Ramadhan kita
Masih sama,  tanpa kata putus  asa
Bergema ayat demi ayat
Meretas segala belenggu dunia
Manusia sekedar menjelajah
Menjalani tiap garis yg ditetapkan
Berputar, di awal sendiri
Di akhir akan sendiri
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!