Mohon tunggu...
Anisa Dwiki G
Anisa Dwiki G Mohon Tunggu... Mahasiswa - Semangat menulis

Bismillah

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Peran Media Sosial Mencegah Kecenderungan Individualisme pada Generasi Muda

26 Mei 2021   19:07 Diperbarui: 26 Mei 2021   19:11 1184
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

3.  Memperluas pola pikir seseorang dengan menjelajahi media sosial.

Berdasarkan kuesioner yang telah kami buat, informasi mengenai individualisme yang kami sajikan melalui @genzee.id, sebanyak 72,4% reponden telah memahami individualisme dan 27,6% responden sangat memahami informasi mengenai individualisme. Berdasarkan kesesuaian konten yang kami sajikan yakni poster dan podcast, sebanyak 65,5% responden menjawab sesuai dan 34,5% responden menjawab sangat sesuai. Menyikapi perilaku individualisme, sebanyak 27,6% jawaban responden setuju untuk menjauhinya. Sisanya 62,1% setuju untuk menjauhi dan 10,3% responden tidak menyetujui untuk menjauhi sikap individualisme. Jawaban terbanyak dampak yang dirasakan responden selama melihat dan mencermati postingan mengenai individualisme di @genzee.id yakni responden menjadi lebih paham dan menjadi lebih terbuka tentang sikap individualisme dan cara menyikapinya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun