Mohon tunggu...
Anisa Anggraeni
Anisa Anggraeni Mohon Tunggu... Guru - Anisa

Makin aku banyak membaca, makin aku banyak berpikir. Makin aku banyak belajar, makin aku sadar bahwa aku tak mengetahui apa pun. - Voltaire

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Efektivitas Penggunaan Power Point sebagai Media Pembelajaran dalam Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) SDS 448 AL-Barokah

29 Desember 2020   08:10 Diperbarui: 29 Desember 2020   08:47 589
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Angket yang disebarkan kepada siswa secara online melalui google form yang nantinya dikirimkan melalui whatsapp group kelas. Penggunaan angket ini bertujuan untuk mendapatkan informasi berupa pelaksanaan proses pembelajaran secara dalam jaringan (daring) dengan menggunakan media pembelajaran power point. Berikut adalah pertanyaan dan hasil yang diperoleh di dalam angket yang diajukan kepada siswa. Pertanyaan yang peniliti ajukan dalam angket yaitu :

  • Apakah penggunaan power point membuatmu semangat belajar?
  • Apakah power point yang diberikan guru sangat menarik?
  • Jika memilih, pembelajaran daring sebaiknya menggunakan power point atau tidak?
  • Mengapa pembelajaran jarak jauh harus menggunakan power point?

Berdasarkan hasil kuisioner yang telah diisi oleh 20 siswa, diperoleh data sebagai berikut :                                 

dokpri
dokpri
 Berdasarkan hasil angket, terbukti bahwa siswa lebih banyak menjawab "Ya" dengan presentase 100%, yang berarti bahwa siswa merasa bersemangat melaksanakan pembelajaran jarak jauh dengan media power point.

dokpri
dokpri
Berdasarkan hasil angket, terbukti bahwa siswa lebih banyak menjawab "Ya" dengan presentase 90%, yang berarti guru sudah memaksimalkan upaya media power point agar terlihat menarik bagi siswa.

dokpri
dokpri
Berdasarkan hasil angket, terbukti bahwa siswa semua menjawab "menggunakan power point" dengan presentase 100%. Artinya power point efektif digunakan untuk pembelajaran jarak jauh.

angket4-5fea8031d541df24aa689e32.png
angket4-5fea8031d541df24aa689e32.png
dokpri
dokpri
Berdasarkan hasil angket menunjukkan bahwa setiap individu mendukung bahwa penggunaan power point meningkatkan keefektivan pembelajaran di rumah, sehingga siswa lebih mudah untuk memahami materi.

Selain penyebaran angket, peneliti juga melakukan wawancara. Berdasarkan hasil wawancara bersama bu Lisna situ romlah selaku wali kelas 4 SDS 448 AL-Barokah bahwa siswa lebih memahami materi ketika guru memberikan power point, meskipun hasil tes tidak semaksimal ketika pembelajaran secara luring. 

Power point merupakan upaya yang dilakukan guru untuk memaksimalkan usaha transfer ilmu kepada siswa. Selain penggunaan Power poin, guru juga menggunakan buku pegangan siswa. Sehingga siswa dapat memadukan antara materi yang diberikan guru dengan buku pegangan siswa. Menurut narasumber, Power point sangat efektif digunakan untuk pembelajarn jarak jauh.

Kesimpulan

Dapat disimpulkan, bahwa power point terbukti efektif digunakan sebagai media pembelajaran jarak jauh karena membantu siswa dalam memahami materi yang diajarkan sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai meskipun dilakukan dengan jarak jauh. Dalam upaya memaksimalkan pembelajaran jarak jauh, guru tidak hanya begitu saja membuat power point, guru juga membuat power point semenarik mungkin agar dapat menarik perhatian siswa untuk semangat dalam melaksanakan pembelajaran jarak jauh.

Referensi 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun