Mohon tunggu...
Anisa
Anisa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi Universitas Lambung Mangkurat Fakultas Ilmu sosial dan Ilmu Politik Prodi S1Geografi

"suka menulis kalau lagi ada ide"

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Analisis 10 Responden Mengenai Pemanfaatan Lahan Basah di Kecamatan Alalak Barito Kuala

9 Oktober 2024   21:47 Diperbarui: 9 Oktober 2024   21:55 120
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Input sumber gambar:https://bit.ly/gpsmapcamera

Analisis mengenai kemanfaatan lahan basah di Kecamatan Alalak bertujuan untuk mengeksplorasi bagaimana masyarakat memanfaatkan sumber daya ini dalam kehidupan sehari-hari. Melalui pengumpulan data dari sepuluh responden yang memiliki pengalaman langsung dalam pemanfaatan lahan basah, penelitian ini akan menyoroti pola pemanfaatan yang ada, tantangan yang dihadapi, serta potensi pengembangan lebih lanjut untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat lokal.

Salah satu fokus utama dalam penelitian ini adalah untuk memahami seberapa besar kontribusi lahan basah terhadap kegiatan ekonomi masyarakat, terutama dalam bidang pertanian dan perikanan. Selain itu, penelitian ini juga akan menggali aspek sosial dan lingkungan, seperti dampak perubahan iklim terhadap keberlanjutan lahan basah serta kesadaran masyarakat tentang pentingnya konservasi ekosistem ini.berikut analisis bersama responden di Kecamatan Alalak Barito Kuala:

METODE

Metode yang saya gunakan pada penelitian ini adalah survey secara langsung ke Kecamatan Alalak, Desa Beringin,Desa Sungai Lumbah,Desa Berangas,Desa Berangas Timur, Desa Berangas Barat,Kabupaten Barito Kuala.Tujuan di lakukan nya metode  survey secara langsung ini agar dapat mengetahui secara responden mengenai pemanfaatan lahan basah dan nilai ekonomi nya.

A. Responden Pemanfaatan Lahan Basah Sebagai Tanaman Pangan

   1.Padi Desa Berangas Barat

Input sumber gambar:https://bit.ly/gpsmapcamera
Input sumber gambar:https://bit.ly/gpsmapcamera

Nama Respoden       : Arlian 

Jenis Pemanfataan : Padi

Interviewer                : Anisa

"Anisa Sebagai Interviewer Bertanya Kepada Responden Ibu Arlian,Bagaimana Sih Ibu Memanfaatkan tanah ini sebagai lahan pertanian untuk penanaman padi?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun