Mohon tunggu...
Politik

Chat Mesum WA Rizieq-Firza Jelas itu Hoax, Kok Ada yang Percaya?

2 Februari 2017   12:31 Diperbarui: 2 Februari 2017   13:18 15379
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Poin utama yang ingin dibahas adalah Keaslian Chat WA nya. Kenapa, karena sejak awal begitu membacanya sudah tidak masuk akal. Terlalu Vulgar. Terlalu mesum dan tidak masuk akal bila ada orang-orang dewasa dan dihormati banyak orang melakukan pembicaraan dengan nada-nada : aaaaah.. Masukin… Kocok sayang… dan lain-lainnya. Amat sangat tidak mungkin.

3.Ketiga, saya melihat jelas ada perbedaan  nada pembicaraan  pada 6 kolom  percakapan yang ada di gambar.  Chat kolom 1 dan kolom 2 masih terlihat normal bahwa itu pembicaraan diantara dua orang dewasa yang matang kehidupannya. Pada gambar ditandai tanggalnya : 6 Agustus 2016.

Tetapi pada  Chat kolom ke 3 s/d ke 6, itu benar-benar pembicaraan ngawur, jorok dan amat sangat tidak masuk akal bila dilakukan oleh orang-orang dewasa yang sudah matang kehidupannya. 4 kolom chat ini diberi label tanggal yaitu : 22 Agustus 2016.

4.Keempat, Bila berandai-andai bahwa memang betul antara Habib Rizieq dan Firza Husein punya hubungan asmara, maka bila chat WA mereka disadap oleh suatu pihak, dapat dipastikan yang mungkin benar dari percakapan WA tersebut hanyalah Chat Kolom1 dan kolom 2. Sisanya adalah Rekayasa pihak tertentu dengan unsur politis.

5.Kelima, Fakta yang ada yang sudah diketahui  public adalah : Situs Baladacintarizieq.com penyebar pertama dari chat WA itu  ternyata baru dibuat 2 hari sebelum isu itu tersebar luas ke internet. Dari sini jelas terlihat situs tersebut adalah situs abal-abal yang sengaja diciptakan untuk membuat hoax. Begitu juga dengan 2 situs serupa yang sama-sama menyebarkan hoax tersebut dan beberapa akun youtube. Tidak ada yang jelas identitasnya.

6.Keenam, sangat mudah bagi siapapun yang menguasai Photoshop, coreldraw dan lainnya untuk merubah sebuah gambar, apalagi hanya gambar sederhana tanpa resolusi.

Gambar Chat Wa yang dicapture seperti itu cukup 5 menit bisa dirubah isinya sesuai kehendak mereka yang ingin merubahnya. 

Siapa yang bisa menjamin gambar-gambar chat itu asli?  100% saya bilang tidak ada.

Dengan mengkaji  6 catatan diatas, kesimpulannya  amat sangat jauh dari masuk akal bila Chat WA itu dipercaya sebagai chat asli.  Hargai kecerdasan anda agar tidak dianggap bodoh oleh orang lain.

PENYIDIKAN POLISI TERKESAN NGAWUR DAN DRAMATIS

Tadinya sudah sangat baik keterangan Polri bahwa mereka sudah tahu siapa penyebar berita itu. Polri juga sudah menyatakan akan mengusut tuntas masalah ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun