Mohon tunggu...
Azusa
Azusa Mohon Tunggu... Lainnya - Freelance

baca juga artikel anime, manga dan lainnya di genzdaily.com | Jika ingin kutip artikel jangan lupa cantumkan sumbernya

Selanjutnya

Tutup

Film

Rekap Oshi no Ko Season 2 Episode 4, Kolaborasi GOA dan Abiko Dimulai Hingga Aqua Alami PTSD

25 Juli 2024   07:23 Diperbarui: 25 Juli 2024   07:24 293
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Oshi no Ko season 2 episode 4 telah dirilis Rabu, 24 Juli 2024 pukul 22.00 WIB. Dalam episode tersebut juga memperlihatkan penulis dari Tokyo Blade, yaitu Abiko Samejima, yang melihat pertunjukan panggung untuk pertama kalinya, sehingga dia mengetahui prespektiknya terhadap medium.

Pemahaman yang baruh ini juga akhirnya mengarah pada kolaborasi antara Abiko dengan GOA unuk dapat merevisi naskah drama panggung Tokyo Blade.

Naskah ini sangat menekankan bakat para aktor dan kemampuan mereka dalam hal menyampaikan adegan yang penuh emosional, sehingga menjadi tantangan sendiri bagi para pemain termasuk diantaranya Aqua.

Perjuangan ini pun akhirnya memunculkan PTSD (Post-Traumatic Stress Disorder) atau yang dikenal juga dengan gangguan kesehatan mental setelah seseorang mengalami atau menyaksikan peristiwa traumatis.

Dalam hal ini adalah Aqua yang teringan kejadian masa kecilnya ketia dia  kenanan masa lalunya saat Ai dibunuh oleh orang tak dikenalnya. Akane pun mencoba mendukungnya, dia juga akhirnya mengetahui identitas asli Aqua dan Ruby sebagai anak Ai.

Berikut rekap Oshi no Ko Season 2 episode 4

Oshi no Ko Season 2 episode 4 dimulai dengan Abiko yang menghadiri pertunjukan panggung atas saran dari Aqua. Raida yang diberi tahu oleh staffnya jika Abiko hadir ke theater tersebut dan menyadari dia kedatangan tamu istimewa.

Setelah formalitas, dia mendiskusikan naskah baru untuk drama panggung Tokyo Balde. Mengingat komentar dari Aqua jika dia yang dapat mengubahnya, Raida lalu menjelaskan naskah tersebut pada Abiko.

Dia juga menyebutkan jika drama yang baru saja dia tontoh merupakan naskah yang dibuat oleh GOA. Dengan mempertimbangkan saran dari Yoriko, Abiko lantas berseda untuk kolaborasi dengan timnya, dimana meminta satu syarat ia ingin bekerja sama dengan penulis naskahnya untuk dapat mengembangkan naskahnya bersama.

Adegan kemudian memperlihatkan Raida yang mengatur panggilan video dengan GOA, Abiko, beserta editornya.

Dalam diskusi tersebut, mereka akhirnya mencapai kesepakatan dimana Abiko yang akhirnya mengakui bakat GOA. Dia juga memuji karyanya, dan meneybut jika dia baru-baru ini menikmati drama yang dia tulis, dan juga mmeintanya untuk dapat membuat hal serupa pada Tokyo Blade.

Keduannya pun membuat naskah semalaman dan pengerjaan tersebut menyenangkan serta menyelesaikan naskah yang telah direvisi.

Kana Arima seperti terlihat di anime (iQIYI)
Kana Arima seperti terlihat di anime (iQIYI)
Oshi no Ko season 2 episode 4 selanjutnya memperlihatkan latihan dengan naskah yang sudah direvisi. Kana lantas memuji naskah tersebut, dan dia mengatakan jika aktingnya yang kuat dan ini sangat akan sangat penting.

Saat Akane dan lainnya senang dengan perubahan dari naskah tersebut, Aqua dan Melt lantas kesulitan. Adegan lalu memperlihatkan Aqua yang diminta untuk menampilkan akting yang lebih emosional, dimana hal ini penting untuk drama nantinya.

Kemudian, Akane mencoba untuk menghibur Aqua, tapi Kana lantas menunjukan kepribadiannya yang mempengaruhi kemampuan seseroang dalam menggambaran emosi. Aqua lantas setuju dan meminta saran Kana dalam bertindak secara emosional.

Kana lalu menyarankan Aqua untuk membayangkan ematiam ibunya dengan tujuan untuk terhubung dengan emosi yang mendalam, namun hal ini lantas memicu ingatan Aqua mengenai kematian Ai. Kana juga menyarankan dia memikirkan kenangan indah untuk mengespresikan emosi yang diperlukan untuk adegan yang jauh lebih baik.

Kana yang meminta Aqua mengingat  momen tersedih dalam hidupnya (iQIYI)
Kana yang meminta Aqua mengingat  momen tersedih dalam hidupnya (iQIYI)

Setelah mendapatkan saran dari Kana, Aqua lantas mengingat rasa bersalahnya karena tidak mampu menyelamatkan Ai dengan cepat muncul kembali, dan membuatnya merasa tidak pantas untuk mendapatkan kebahagiaan.

Dia lalu merasakan sakit saat latihan berlangsung. Produser lantas meminta Akane yang menjadi pacaranya harus menjagannya. Akane lalu membuju Aqua untuk menghubungi keluargannya, tapi Aqua lantas menghentikannya agar Ruby tidak khawatir dengan kondisinya.

Aqua yang memilih istirahat di Gotanda (iQIYI)
Aqua yang memilih istirahat di Gotanda (iQIYI)
Aqua lantas memilih untuk berisitirahat di tempat Gotanda. Akane meminta maaf atas ketidaknyamanan ini. Gotanda juga menyakinkannya jika dia telah mengetahui situasi ini dan ini bukan yang pertama kalinya terjadi pada Aqua.

Karena dia pacaranya, Gotanda mengungkapkan pada Akane jika Aqua telah melewati pengalaman traumatis. Kapan pun Aqua mengingat masa lalu, pastinya akan memicu hal semacam ini.

Akane lantas menyadari jika dia menderita PTSD. Gotanda menjelaskan jika meskipun dia telah menjalani konseling selama bertahun-tahun, Aqua lantas masih kesulitan menghadapinya tetapi terus berusaha menyembunyikannya agar tidak jadi beban bagi keluarganya.

Dia juga mencatat jika trauma seperti ini sulit untuk diatasi sepenuhnya, dia juga mengakui jika dia pun agak terpengaruh olehnya.

Aqua saat masih kecil dia melihat kejadian meninggalnya Ai (iQIYI)
Aqua saat masih kecil dia melihat kejadian meninggalnya Ai (iQIYI)
Oshi no Ko season 2 episode 4 lantas memperlihatkan Akane yang memeriksa Aqua yang sedang beristirahat. Karena sangat menyesal, dia terus menggumakan nama Ai, dan akhirnya membuat Akane menyadari jika mempunyai hubungan yang mendalam dengan Ai. Dia juga menghubungkan kasus pembunuhan Ai, PTSD Aqua, kebangkitan Ruby atas B-Komachi, agensi produksi bersama, serta reaksi Aqua terhadap prediksi sebelumnya mengenai kemungkinan anak haram Ai.

Aqua bangun dan menemukan Akane yang mengeluarkan air mata, sedih kesendaranya. Dia berempati denganya, berjani untuk mendampinginya dan berbagi penderitaannya. Episode tersebut pun berakhir dengan Akane yang memelukan Aqua, dia juga berjanji akan berada disisinya.

Demikian rekap dari Oshi no Ko Season 2 episode 4.***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun