Anime Bleach Thousand Year Blood War (TYBW) Cour 3 akan digarap oleh anak perusahaan dari studio Pierrot yaitu PIERROT FILMS, dimana ini merupakan perusahaan baru yang menandakan tujuan produksi pierrot kedepannya.
Dikutip dari cbr.com, produser dari studio anime Pierrot Yoshihiro Tominaga dia sempat berbicara kepada majala Mens Non-No dimana dia membicarakan renana jangka panjang perusahaan. Dimana rencana tersebut dia buat karena meningkatnya permintaan anime yang berkualitas tinggi yang dimana dapat diproduksi dengan cepat, dia pun mencontohkan Demon Slayer dan Jujutsu Kaisen yang dimana kedua anime tersebut mempunyai kualitas tinggi.
Hasilnya, perusahaan mendirikan PIERROT FILMS dimana harapan Tominaga sendiri dapat membuat karya orisinal ataupun adaptasi manga dan season berikutnya dari BLEACH Thousand Year Blood War juga akan digarap PIERROT FILMS.
PIERROT FILMS Bakal mewakili perubahan besar dalam hal segi produksi reguller Pierrot. Meskipun untuk Bleach Thousand Year Blood War Cour 3 mungkin akan menarikk perhatian dari penggemar. Adapun anime Yatagarasu yang tayang pada Spring 2024 ini adalah anime pertama dari PIERROT FILMS.
Tite Kubo bakal terlibat lebih jauh di Bleach Thousand Year Blood War Cour 3
Bleach Thousand Year Blood War sendiri menceritakan saat musuh baru muncul, Penuai Jiwa pengganti Ichigo Kursaki melompat kembalio ke medan perang dengan menggunakkan Zanpakuto-nya dan dia membantu mereka yang sedang membutuhkan.***
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI