Mohon tunggu...
Anggi Oktavia
Anggi Oktavia Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa Sastra Indonesia Universitas Andalas

Saya suka membaca dan menulis.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Orang Parimbo Mencari Buah Rotan, antara Hobi dan Sumber Penyambung Hidup

20 Desember 2023   20:21 Diperbarui: 30 Desember 2023   02:45 695
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Paling sedikit Ayah akan mendapatkan 2 Kg Rotan. Paling banyak Ayah dan Gaek Iman pernah mendapatkan 35 Kg buah rotan sekali pergi. Kata Ayah yang paling sering itu dapatnya 8 kg. 

Meskipun demikian, tentu tidak menentu berapa uang yang bisa di terima di kemudian hari. Biasanya rotan akan ditumpuk 3-4 hari lalu baru dikirim melalui bus ke Sijunjung. 

Saya menyimpulkan hanya orang-orang dengan optimisme berlebih dan nyali yang besar yang bisa melakukan pekerjaan mencari buah rotan ini. 

"Mencari buah rotan, mencari kayu golong-golong, mencari bambu, mencari Pakis, mencari Buah Sambuang( kecombrang), mencari Cindawan (Jamur) sudah Ayah coba semuanya," ujar Ayah mengakhiri pembicaraan malam itu. 

Saya manggut-manggut membayangkan betapa membahayakan pekerjaan Ayah selama ini. Tak terasa jam sudah menunjukkan pukul sepuluh malam, dan hujan yang tadi deras ternyata sudah berhenti. 

Anggi Oktavia, Mahasiswa Jurusan Sastra Indonesia Universitas Andalas 

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun