Memang benar mentalku lemah,
tapi aku bisa berubah
Memang benar aku pecundang,
tapi aku bisa jadi pemenang
Memang benar aku tak cantik,
tapi pribadiku sangat menarik
Memang benar aku kadang kikuk,
tapi bukan berarti itu hal buruk
Aku punya cela yang lebar,
tapi juga harapan yang besar
Dirimu juga begitu,
jadi jangan cepat kau menggerutu!
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!