Kecantikan wanita itu sejatinya terletak di hati dan cara berfikirnya dalam menilai segala hal dari banyak sudut pandang kita.alhamdulillah saya selalu bersyukur dengan semua yang telah allah swt berikan,dunia saya yang banyak bertemu dengan orang-orang besar yang saya kagumi kedewasaannya dalam cara berfikir dan mengemukakan berbagai pendapat....membuat hati dan jiwa memancarkan aura kecantikan sejatinya seorang wanita.
Yuukkkkk......mari semua wanita-wanitaku yang cantik tanpa ada diskriminasi dan rasa minder terhadap kecantikan orang lain.kita semua terlahir cantik dan sempurna,lengkap dengan kaki tangan dan organ tubuh yang tak kurang satupun itulah artinya kesempurnaan yang harus di syukuri dan jangan mengeluhkan tentang kekurangan fisik yang ada di diri kita.
Lakukan hal-hal dibawah ini dimulai dengan:
1.Perawatan Hati
Sebisa mungkin jauhkan diri anda dari segala penyakit hati seperti iri,sirik,curang,angkuh,takabur,dendam,amarah berlebihan dan tak jelas serta tukang fitnah.
Solusinya: bersyukur!tersenyumlah dan katakan kita semua cantik tanpa ada perbedaan apapun!hitam putih semua cantik:)
2.Perawatan Rohani
Muslim:*perbaiki ibadah
*belajarlah membaca al qur'an
*ikuti pengajian
*perbanyak dzikir dalam hati lebih bagus jika diamalkan selesai shalat