Selain itu, mahasiswa magang juga aktif dalam kegiatan kajian pemustaka dan public hearing untuk mendapatkan masukan dan ide dari pengguna perpustakaan. Hal ini diharapkan dapat menjadi dasar bagi perpustakaan untuk terus melakukan pengembangan dan peningkatan layanan sesuai dengan kebutuhan pengguna. Selain itu, mahasiswa magang juga memberikan bimbingan kepada mahasiswa yang telah lulus untuk mengunggah skripsinya ke repository UNDIP, menjadikan pengetahuan lebih mudah diakses oleh masyarakat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!