Malam 8: Allah SWT akan memberinya seperti apa yang diberikan-Nya kepada Nabi Ibrahimas.
Malam 9: Seakan-akan dia telah beribadah kepada Allah SWT seperti ibadahnya Nabi Muhammad SAW.
Malam 10: Allah SWT menganugerahkan kebaikan dunia dan akhirat.
Malam 11: Dia akan keluar dari dunia, seperti pada saat dia dilahirkan dari ibunya.
Malam 12: Dia akan datang pada hari kiamat sedang wajahnya bagaikan bulan pada malam purnama.
Malam 13: Dia akan datang pada hari kiamat dalam keadaan aman dan selamat dari segala keburukan.
Malam 14: Para malaikat akan datang bersaksi untuknya, bahwa dia benar-benar telah mengerjakan shalat tarawih, dan Allah tidak akan menghisabnya pada hari kiamat.
Malam 15: Semua malaikat pemikul Arasy dan pemikul kursi mendo'akan kepadanya.
Malam 16: Allah SWT menulis untuknya selamat dari masuk neraka dan diberi kebebasan untuk masuk surga.
Malam 17: Dia akan diberi pahala seperti pahala para Nabi.
Malam 18: Malaikat memanggilnya, "Hai hamba Allah, sesungguhnya Allah telah ridha kepadamu dan kedua orang tuamu".