Mohon tunggu...
Andromeda Bahtiar Pangestu
Andromeda Bahtiar Pangestu Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Negeri Semarang

Halo :) kami mahasiswa KKN Unnes Giat Angkatan 3 Tahun 2022 Desa Keseneng, Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Modernisasi Produk Desa: Marketing Masa Kini Melalui Media Digital oleh KKN Unnes Giat 3

7 Desember 2022   21:31 Diperbarui: 7 Desember 2022   22:00 238
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Saat ini segala aktivitas dan keseharian ditengah masyarakat telah mendukung mobilitas terjadinya digitalisasi sehingga banyak keadaan yang sebelumnya dilakukan secara konvensional kemudian beralih ke arah modernisasi yang ditandai dengan aktivitas digitalisasi. Keadaan tersebut tidak serta merta menjadikan suatu peluang seperti yang dirasakan oleh warga desa dengan keadaan digitalisasi menjadikan hal tersebut sebagai wujud dari keterbatasan.

Sehubung dengan dampak covid-19 yang telah terjadi sebelumnya juga sehingga perekonomian baru saja mengalami pemulihan dari keadaan tersebut. Oleh karena itu, pelaku UMKM dituntut untuk terus melakukan inovasi dan kreasi mulai dari produk hingga pemasaran. Maka dengan adanya era digitalisasi saat ini, Tim KKN Unnes Giat 3 yang berada di Desa Keseneng dan terdiri dari 9 anggota berupaya untuk memanfaatkan perkembangan teknologi saat ini yang yang mudah dijangkau dan digunakan banyak orang, hal itu dapat membantu memudahkan pelaku usaha dalam memasarkan produknya melalui media digital guna meningkatkan dan memperluas income dari penjualan produk usaha rumahan sebagai salah satu potensi desa keseneng.

Produk usaha rumahan yang dilakukan oleh warga desa berupa beberapa produk seperti Gula Jawa yang bahan dasar pembuatan nya berasal dari air nira aren yang diolah menjadi produk Gula Jawa tersebut. Selain itu juga terdapat produk camilan yaitu Gula kacang yang bahan dasar nya relatif sama karena menggunakan Gula jawa yang telah dibuat dari air nira aren.

Dokpri
Dokpri

Bersama Tim KKN Unnes Giat 3 dilakukannya kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan upaya peningkatan penjualan melalui digital marketing yaitu dengan melalui kegiatan repackaging atau pengemasan ulang dengan mempercantik kemasan. Di samping itu, Tim KKN Unnes Giat 3 juga memberikan pengajaran dalam memasarkan produk yang telah dihasilkan terhadap warga desa keseneng yang membuat produk tersebut melalui media online seperti pada beragam platform sosial media yang tersedia.

Dengan adanya modernisasi pemasaran melalui digital marketing ini diharapkan bisa meningkatkan pasar dan mengembangkan nama UMKM Desa Keseneng sehingga nantinya daoat lebih dikenal oleh masyarakat luas.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun