Mohon tunggu...
Andri Imam Fauzi
Andri Imam Fauzi Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Traveler

Explore the outdoor

Selanjutnya

Tutup

Trip Artikel Utama

Terdampak Tsunami, Pulau Sebuku dan Sebesi Jangan Sampai Kehilangan "Jati Diri"

9 Januari 2019   10:30 Diperbarui: 15 Januari 2019   02:52 1101
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Waktu terbaik ke pulau Sebuku menurut saya adalah dari pagi hari sampe menjelang siang, atau sampai sekitar jam 10. Sebelum jam itu, kita masih bisa nikmatin sekitar laut, dengan cuaca yang belum terlalu terik. Kita masih bisa nikmatin pemandangan kontras antara warna langit, pulau, dan lautan dalam satu tangkapan mata. 

Air yang laut yang masih tenang saat pagi hari juga jadi salah satu keuntungan, karena menjelang sore air laut bakal pasang. Ombak yang bersambung-sambungan menjelang saat pasang, bisa jadi halangan buat para wisatawan yang belum biasa bertegur sapa dengan lautan.

Meskipun di pulau ini kita bisa menyapa dan berinteraksi dengan penghuni lautannya, tapi jangan sekali-kali mengusik mereka. Jangan ganggu mereka dengan kejahilan yang kita siapkan.

Cukup lihat dari kejauhan, dan jangan sentuh mereka cuma karena rasa penasaran. Biarkan mereka tetap merasa tenang dengan kehadiran kita, jangan usik mereka dengan "keisengan" yang kita ciptakan. Demi keberlangsungan keindahan bawah laut di sana.

Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi
Sekarang, entah bagaimana keadaan kedua pulau ini persisnya setelah bencana melanda. Berubah tapi nanti bakal kembali, atau berubah dan benar-benar berubah. Kalo pun harus berubah, saya berharap jangan sampe dua pulau ini kehilangan "jati dirinya". Kedua saksi bisu kedahsyatan si Anak Gunung itu semoga bisa pulih secepatnya, dan bisa menyambut kami kembali dengan keindahannya.

Instagram: andrimam

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun