Mohon tunggu...
Andri Kurniawan
Andri Kurniawan Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Tulislah apa yang kamu pikirkan, cintailah apa yang menjadi milikmu. Kita semua berjalan menuju kesuksesan dengan caranya masing-masing, sebab ada yang harus dinanti, didoakan, serta diusahakan.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Spoiler Manga Jujutsu Kaisen 260: Kombinasi Terkuat Yuji dan Todo Melawan Sang Ryomen Sukuna

14 Mei 2024   09:20 Diperbarui: 14 Mei 2024   09:28 555
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pertarungan Yuji dan Todo melawan Sukuna (sumber: mangaplus.shueisha.co)

Terlebih lagi, momen tersebut dieksekusi dengan baik oleh penulis Gege Akutami dan memberikan Choso sorotan serta perkembangan yang cukup sebelum mati, sesuatu yang tidak banyak dimiliki oleh karakter lain di Jujutsu Kaisen.

Kembalinya Todo

Todo kembali ke pertempuran(sumber: mangaplus.shueisha.co)
Todo kembali ke pertempuran(sumber: mangaplus.shueisha.co)
Ditengah pertempuran yang menguras tenaga fisik dan luka batin yang diterima Itadori Yuji usai sang kakak tewas, sekali lagi sahabatnya, Todo Aoi muncul untuk membantunya.

Setelah disembuhkan dari pertempuran sebelumnya, Todo kembali dengan luka perban di salah tangannya yang buntung.

Dijelaskan pada scene terakhir manga Jujutsu Kaisen Chapter 259, Ryomen Sukuna yang terlihat diatas angin perlahan mulai melemah dan sudah penuh dengan luka.

Jurus api yang ia gunakan untuk membunuh Choso sudah benar-benar menguras tenaga Sukuna.

Kemungkinan pada chapter 260 yang akan rilis mendatang, menjelaskan kembali kombinasi serangan dari Yuji dan Todo, layaknya ketika mereka melawan Mahito.

Lantas masih mampukah dan bagaimana cara Sukuna dihentikan? Tentu menjadi pertanyaan menarik untuk sang kreator Gege Utami. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun