PARA PEMENANG KELAS LAIN
Pada Kategori Quad; Alexandre Giroud dari Yamaha Racing SMX Drag'on berhasil juara pertama, disusul oleh Francisco Moreno dari Drag'on Rally Team dan Kamil Wisniewski dari Orlen Team di juara ketiga.
Pada Kategori Light Prototype; Francisco Lopez Contardo dengan co-driver Juan Pablo Latrach Vinagre dari Eks South Racing berhasil juara pertama. Disusul oleh salah satu Rookie; Sebastian Eriksson dan co-driver Wouter Rosegaar dari Eks South Racing, serta tempat ketiga diraih pembalap perempuan; Cristina Gutirrez bersama co-driver Francois Cazalet dari Red Bull Off Road Team USA.
Pada Kategori UTV atau SSV (Side by Side Vehicle); Austin Jones bersama co-driver Gustavo Gugelmin dari Can-Am Factory South Racing berhasil juara pertama. Disusul Gerrard Farres Guell bersama co-driver Diego Ortega Gil dari Can-Am Factory South Racing dan Rokas Baciuska serta co-driver Oriol Mena dari Team South Racing Can-Am di urutan ke-3
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI