Sesungguhnya, jaga jarak fisik (physical distancing), cuci tangan dengan sabun/disinfektan adalah cara hidup yang normal.
Justru, sebelum pandemik covid-19, cara atau gaya hidup sebagian besar warga masyarakat adalah tidak normal alias abnormal.
Kemudian, masalah pakai masker.
Di bumi yang tingkat polusinya sudah sangat tinggi, seharusnya setiap orang wajib memakai masker. Paling tidak, memakai masker akan menyaring debu-debu halus memasuki hidung dan mulut.
Jadi, sesungguhnya, dengan adanya pandemik covid-19, kita, manusia, diingatkan kembali, untuk bisa hidup secara benar dan normal. Sebelum pandemik covid-19, banyak manusia sudah tidak hidup secara benar dan hidup abnormal.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H