Mohon tunggu...
Andi Samsu Rijal
Andi Samsu Rijal Mohon Tunggu... Dosen - Peneliti Bahasa dan Budaya

Seorang Ayah; Pencinta Buku

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Sejak Kapan dalam Diri Ini Tak Bertuhan

6 November 2023   21:08 Diperbarui: 6 November 2023   21:10 42
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sejak kapan dalam diri ini tak bertuhan

sejak diri ini berlayar dengan jiwa hampa

berteman ramai namun takut dengan sepi 

bermukim dalam siang kemarau

mengelak hujan malam

Sejak kapan dalam diri ini tak bertuhan

sejak diri ini berbisik-bisik kepada jiwa lain

acuh tak acuh pada dirinya atau melihat dirinya raja binatang

lalu dalam diri ini terusik

terusir, di atas pasir 

pada pantai yang tak berombak

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun