Setelah sampai dibawah, selanjutnya dapat membeli saovenir berupa kaos atau syal yang bertuliskan salib kasih. Bisa juga mengisi perut yang pastinya terasa kosong karena telah capek melakukan pendakian dan penurunan tadi. Setelah semua itu perjalanan ke objek wisata lainnya di Tarutung bisa dilanjutkan kembali.
Salib Kasih
Retribusi Parkir Mobil : Rp. 5000
Ticket Masuk Salib Kasih : Rp. 7000/ Dewasa
Mewarnai Anak : Rp. 15.000
Trambolin Anak : Rp. 25.000
Sewa Motor ATV : Rp. 25.000/15 Menit
Toilet : Rp. 2000
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H