Mohon tunggu...
Andhika Dzaki Naufal
Andhika Dzaki Naufal Mohon Tunggu... Seniman - Mahasiswa

Hobi bermusik

Selanjutnya

Tutup

Music

Apres Un Reve - Gabriel Faure

7 Januari 2023   00:44 Diperbarui: 13 Januari 2023   23:29 628
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://id.m.wikipedia.org

Sumber: https://id.m.wikipedia.org/wiki/Gabriel_Faur%C3%A9

Gabriel Faure adalah seorang komposer, organis, pianis, dan guru Perancis. Dia adalah salah satu komposer Prancis terkemuka di generasinya, dan gaya musiknya memengaruhi banyak komposer abad ke-20. Di antara karya-karyanya yang paling terkenal adalah Pavane, Requiem, Sicilienne, nocturnes untuk piano dan lagu "Aprs un rve" dan "Clair de lune". Meskipun komposisinya yang paling terkenal dan paling mudah diakses umumnya adalah komposisi awalnya, Faur menggubah banyak dari karyanya yang paling dihormati di tahun-tahun terakhirnya, dengan gaya yang lebih kompleks secara harmonis dan melodi.

Pada tahun 1878 gabriel faure menciptakan salah satu karyanya yang berjudul Apres Un Reve.Apres Un Reve adalah sebuah karya untuk solo vokal yang diciptakan pada tahun 1878.Lirik pada karya ini di ambil dari sebuah puisi italia tanpa nama yang diadaptasi secara bebas ke dalam bahasa Prancis oleh Romain Bussine.

https://www.8notes.com
https://www.8notes.com

Sumber: https://www.8notes.com/scores/27913.asp


Dalam "Apres un reve" (Setelah mimpi), mimpi tentang penerbangan romantis dengan seorang kekasih, menjauh dari bumi dan "menuju cahaya", dijelaskan. Namun, saat terbangun, si pemimpi ingin sekali kembali ke "malam misterius" dan kepalsuan yang luar biasa dari mimpinya.

Lirik :
Dans un sommeil que charmait ton image
Je rvais le bonheur, ardent mirage,
Tes yeux taient plus doux, ta voix pure et sonore,
Tu rayonnais comme un ciel clair par l'aurore;

Tu m'appelais et je quittais la terre
Pour m'enfuir avec toi vers la lumire,
Les cieux pour nous entr'ouvraient leurs nues,
Splendeurs inconnues, lueurs divines entrevues.

Hlas! hlas, triste rveil des songes,
Je t'appelle, nuit, rends-moi tes mensonges;
Reviens, reviens, radieuse,
Reviens, nuit mystrieuse!

https://worldmusicreport.com
https://worldmusicreport.com

Sumber: https://worldmusicreport.com/reviews/albums/beethoven-complete-works-for-violoncello-piano/


Walaupun karya ini di ciptakan untuk solo vokal,banyak musisi - musisi yang men-transkip karya ini ke dalam format Instrumental,contoh nya seperti cello dengan iringan piano

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun