- Manfaat  : Obat demam, sakit kepala, batuk (Nikmatullah dkk, 2020)
7. Alsophila Spinulosa (Paku Pohon laba-laba, Monyet terbang)Â
- Karakteristik : Daun antar tangkai terpisah, antar daun seperti ada sekat tetapi tidak terpisah, batang berpotensi dapat lebih besar dikarenakan paku ini termasuk paku pohon yang dapat tumbuh hingga satu meter lebih,terdapat serabut halus di batang .
- Warna : Daun berwarna hijau muda, batang berwarna coklat kehitaman.Â
- Jenis yang mirip  : Dryopteris Wallichiana (Paku Kayu Alpine) mirip dari bentuk pohonnya, yang membedakan di daun, Athyrium filix-femina (Paku Wanita) mirip di bentuk pohonnya, yang berbeda di bentuk daun.Â
- Parasit : Tumbuhan ini tidak termasuk parasitÂ
- Manfaat  : Obat luka luar, radang sendi, tonik rambut (Nikmatullah dkk, 2020)
8. Huperzia Serrata (Paku Kawat)Â
- Karakteristik : Daun seperti rambut kawat, daun tidak panjang hingga bentuk dan ketebalan daunnya seperti gumpalan kawat, batang tidak terlihat dikarenakan daun yang menjalar kebawah, akar berbentuk serabut tipis.Â
- Warna : Daun terdiri dari dua warna yaitu hijau tua dan muda, Â akar berwarna serabut coklat keputihanÂ
- Jenis yang mirip  : Tidak adaÂ