Mohon tunggu...
Anastasia Nessa
Anastasia Nessa Mohon Tunggu... Lainnya - as a student

dirimu adalah inspirasimu

Selanjutnya

Tutup

Film

Parasite (2019): Mengangkat Cerita Keluarga dalam Kerasnya Kehidupan

17 November 2022   12:26 Diperbarui: 17 November 2022   12:32 587
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Parasite. Sumber : mubi.com 

Suatu hari keluarga Park pergi berkemah ke sebuah pedesaan. Keluarga Ki Tark memanfaatkan kesempatan tersebut untuk dapat menikmati seluruh fasilitas rumah dan menjadi tuan rumah untuk semalaman. Semua rencana berjalan mulus hingga mereka mengetahui bahwa di dalam rumah tersebut terdapat monster dan jalan cerita berubah menjadi tragis.

Fakta Menarik Parasite 

Film ini menjadi sangat terkenal karena dengan mengangkat cerita sosial, film ini berhasil memenangkan beberapa penghargaan hingga ranah internasional.

Pada ajang Academy Awards ke 92, film Parasite ini berhasil memborong 4 piala melalui kategori International Feature Film, Best Director, Best Picture, dan Original Screenplay.

Kemenangan dalam kategori Best Picture ini membawa Parasite sebagai film pertama Korea yang berhasil memenangkan kategori ini.

Tak hanya itu, Best Director juga didapatkan oleh Bong Joon Ho dalam ajang yang sama. Selain itu, sederet pemain lain dari film Parasite ini juga menuai penghargaan.

Selain Academy Awards, berbagai ajang pengharagaan lain juga dimenangkan oleh film Parasite ini seperti Los Angeles Film Critics Association Award, Guldbagge Award, dan lain sebagainya.

Prestasi Film Parasite. Sumber: CNN Indonesia 
Prestasi Film Parasite. Sumber: CNN Indonesia 

Persepsi Khalayak 

Menurut Joseph A. Devito dalam Oktavianti (2012), persepsi adalah proses sadarnya seseorang akan stimulus yang mempengaruhi indera. Persepsi mempengaruhi pesan yang akan kita serap dan makna apa yang diberikan.

Menurut Jalaluddin Rakhmat, persepsi merupakan pengalaman tentang objek, peristiwa, atau hubungan-hubungan yang diperoleh dengan menyimpulkan informasi dan menafsirkan pesan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun