6. Pengaruh Positif pada Lingkungan
ketika seseorang memiliki karakter yang baik, sangat memungkinkan baginya untuk memberikan pengaruh positif pada lingkungan sekitarnya. sikap positif, kepedulian, dan kerjasama akan membantu menciptakan suasana yang harmonis dan produktif di lingkungan tempat individu tersebut berada, baik itu di sekolah, tempat kerja, maupun ddi lingkungan keluarga.
7. Keselarasan Diri
pentingnya character building juga berhubungan dengan pencapaian keselarasan diri atau self-actualization. ketika seseorang memiliki karakter yang baik, dia akan lebih mampu memahami dirinya sendirii, memahami tujuan hidupnya, dan menjalani hidup dengan rasa bahagia dan damai.
dengan beberapa poin yang sudah saya sebutkan di atas bisa disimpulkan character building memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk seseorang sebagai individu yang berkarakter baik dan berintegritas. oleh karena itu, penting bagi masyarakat dan lembaga pendidikan untuk memberikan perhatian dan dukungan yang kuat dalam upaya membangun karakter yang baik bagi generasi muda, agar mereka dapat menciptakan masa depan yang sukses dan penuh makna.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H