kali ini, aku  bawa dirimu
menyusuri jalanan kota
menikmati setiap langkah kecil
di pinggiran trotoar jalan
banyak pedagang kaki limaÂ
menjajakan barang dagangan
aneka makanan dan minuman
menggugah selera
angin malam menyapu pelan
membawa sisa -sisa hari yang perlahan padam
ada bisikan dari setiap langkah
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!