Mohon tunggu...
Anang Nugroho
Anang Nugroho Mohon Tunggu... Guru - memberi makna pada setiap perjalanan

Belajar dari segala hal yang ada disekitar.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Akhir Bulan Juli

31 Juli 2023   13:49 Diperbarui: 31 Juli 2023   13:53 161
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di hari ini, hari terakhir di bulan Juli

Ada banyak cerita yang telah terukir

Ada banyak harapan yang belum terwujud

Renungi dan ambil hikmah

Tak perlu tergesa, untuk meraihnya

Perbanyak doa dan usaha

Kelak semua harapan akan terwujud

Satu persatu, disaat yang tepat

Di hari ini, hari terakhir dibulan Juli

Renungi dan ambil hikmah,

Persiapkan diri, untuk lebih baik lagi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun