Pemumas memiliki jumlah atom karbon sejumlah 18-20 atom karbon. Pelumas memiliki kegunaan sebagai pelumas pada kendaraan.
8. Lilin
Minyak bumi merupakan suatu produk sampingan dari minyak bumi yang dibuat dengan cara menghilangkan zat lilin dari minyak mentah.
9. Minyak Bakar
Minyak bakar merupakan bahan bakar yang digunakan untuk pembakaran langsung pada sektor industri.
10. Aspal
Aspal merupakan residu penulingan minyak bumi dengan memiliki sifat yang sama dengan minyak bumi yang disuling.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!