Mohon tunggu...
Amir Mahmud
Amir Mahmud Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger Lepas

Blogger lepas yang selalu haus akan ilmu pengetahuan. Bercita cita ingin mengembangkan desanya melalui sedikit keahlian menulisnya.

Selanjutnya

Tutup

Money

Transaksi Perbankan Menjadi Sangat Cepat Berkat Digital Journey dari Bank Danamon

30 November 2017   19:36 Diperbarui: 30 November 2017   20:47 1749
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Menu E-Banking. Dokpri
Menu E-Banking. Dokpri
Namun pada bagian samping kanannya, kita juga bisa menemukan link internet bankingnya yang tergabung dalam lima menu, yaitu hubungi kami, kurs, dpoint, temukan kami, dan E banking itu tadi. Dimana dengan menu ini, merupakan menu penting yang banyak di butuhkan orang.

5 menu penting yang banyak di butuhkan orang. Dokpri
5 menu penting yang banyak di butuhkan orang. Dokpri
Kembali lagi ke menu atas. Yang membuatnya beda  adalah dengan di bubuhkannya link karir yang biasanya pada umumnya, link seperti ini terselip pada bagian bawah, namun pada web danamon di letakan di menu paling atas.

Asusmi saya adalah dengan penaruhan link yang letaknya di atas ini, Danamon begitu peduli akan kebutuhan masyarakat yang sedang membutuhkan pekerjaan. Bukan hanya itu, pada menu ini juga terdapat testimoni dari mereka yang berhasil bekerja di Bank Danamon.

Testimoni dari mereka yang telah berhasil bekerja di Bank Danamon. Dokpri
Testimoni dari mereka yang telah berhasil bekerja di Bank Danamon. Dokpri
Sementara pada bagian kiri layar, terdapat kolom newsletter agar pengguna yang menginginkan update info terbaru, bisa memasukan email untuk mendaftar.

Kolom email di sebelah kanan untuk langganan artikel. Dokpri
Kolom email di sebelah kanan untuk langganan artikel. Dokpri
Berikutnya berlanjut ke bagian bawah, yaitu ada kanal Saatnya Pegang Kendali. Disini pengunjung dapat menemukan berbagai macam penawaran seperti DPoint, menu untuk kamu yang muda berisikan event dari bank danamon seperti lomba. Kemudian ada menu karir, keluarga, bisnis, dan rencana hari tua.

Saatnya pegang kendali. Dokpri
Saatnya pegang kendali. Dokpri
Menu ini di buat khusus yang di bingkai dalam kotak berwarna, sehingga membuat pengunjung jadi mudah tahu bahwa di Danamon menawarkan produk menarik.

Sementara pada bagian bawah, kita dapat menemukan artikel artikel terupdate yang berisi informasi terkait produk Bank, yang memudahkan pengunjung agar lebih tahu seperti apa sih produk yang ada di Danamon.

Artikel artikel Danamon. Dokpri
Artikel artikel Danamon. Dokpri
Instagram @mydanamon

Tampilannya begitu nyaman di lihat karena gambar yang di upload menggunakan tekhnik masking, yaitu tekhnik menyatukan gambar antara satu dengan yang lainya. Dan jika di buka gambarnya satu persatu, merupakan gambar mandiri dan khusus. Namun jika di satukan, merupakan satu kesatuan dan saling berkaitan.

Instagram Danamon dengan gambar masking yang begitu menunjukan keseriusanya. Dokpri
Instagram Danamon dengan gambar masking yang begitu menunjukan keseriusanya. Dokpri
Dan bukan hanya pada gambar, tapi video juga. Ini menandakan jika danamon sangat merencanakan setiap konten yang di upload terjamin kualitasnya.

Untuk caption gambarnya pun tidak monoton karena tidak hanya mempromosikan produk danamon saja, tapi juga caption tentang kehidupan sehari hari. Seperti tips travelling, tips mengelola keuangan, budaya, hari besar, kesehatan, hobi, dan lain sebagainya, sehingga tidak membuat follower bosan dalam berinteraksi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun