Mohon tunggu...
Amilia Lusiana Dewi
Amilia Lusiana Dewi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Pelajar/Mahasiswa

Hobi saya membaca dan saat ini saya sedang berkuliah di prodi Akuntansi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Teori Perilaku Produsen terhadap Perekonomian

4 November 2023   09:19 Diperbarui: 4 November 2023   09:26 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

1. Produksi satu variabel

Jangka pendek adalah periode waktu yang kegiatannya berlangsung dengan
cepat. Dalam melakukan produksi ini konsumen dengan cepat mendapatkan barangnya
dengan hitungan detik saja dan produsen dapat menghasilkan banyak barang yang
digunakan oleh konsumen. Contoh: seseorang yang menjual pecel lele. Di dalamnya
akan terdapat beberapa macam barang seperti meja, kursi, gerobak, wajan, sendok,
garpu, dan piring yang dianggap sebagai faktor produksi tetap. Sedangkan bahan baku
yang digunakan seperti lele, minyak, dan lain-lain yang dianggap sebagai faktor
produksi variabel. Dalam hal ini pedagang pecel lele akan melakukan pengubahan dari
faktor produksi yang memiliki sifat variabel untuk melakukan penambahan outputnya.

2. Produksi dua variabel

Jangka panjang adalah perilaku produsen dalam waktu tidak terbatas dan semua
input bersifat variabel. Perilaku jangka panjang bertujuan untuk memaksimalkan laba,
dan meningkatkan efisiensi produksi. Contoh: budidaya udang. Faktor yang
mempengaruhi jangka panjang yaitu permintaan pasar, penawaran pasar, teknologi dan skala produksi.

E. PERAN PRODUSEN TERHADAP EKONOMI

1. Memproduksi barang dan jasa

Karena tugas produsen adalah membuat produk yang dibutuhkan oleh masyarakat
seperti pakaian, makanan, dan transportasi. Barang-barang tersebut tidak akan jadi jika
produsen tidak memproduksinya.

2. Mempengaruhi kebijakan pemerintah

Tidak hanya perusahaan besar saja, tetapi juga ada UMKM (Usaha Mikro Kecil
Menengah) yng mempengaruhi pemerintah. Ketika pemerintah memutuskan kebijakan
maka produsen tidak boleh membuat produk tersebut. Contoh seperti kelangkaan
minyak goreng yang terjadi di negara kita beberapa taun lalu yang membuat konsumen
di Indonesia susah untuk memdapatkan minyak goreng. Padahal Indonesia adalah
penghasil minyak goreng nomer satu.

3. Melakukan inovasi

Dalam sebuah bisnis inovasi adalah salah satu kunci sukses. Dengan perekonomian
modern ini produsen harus lebih berinovasi supaya barang yang diproduksi menjadi
berkualitas dan diminati oleh konsumen.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun