Ini berlaku jika keterbatasan lahan atau hanya ingin membuat taman kecil saja. Pagar dengan pola minimalis bisa jadi pilihan lantaran ukurannya kecil, jadi tidak perlu khawatir terlihat "kepenuhan". Walau kecil, namun kalau tidak mau polos, bisa menambahkan beberapa pola, seperti bunga, ukiran huruf dan lainnya.
4. Pola dengan Tamanan Rambat
Selain sebagai pencegah ular, tanaman rambat ini juga bisa difungsikan hiasan pada pagar. Kombinasi kedua material tersebut sangat tepat, karena besi merupakan material yang tahan panas dan awet. Kalau tanaman rambat itu sendiri bisa memberikan suasana asri taman.Â
Baca Juga:Â Intip 5 Inspirasi Gerbang Besi Untuk Hunian Anda
Guna menambah keindahan pagar besi, bukan hanya dari gambarnya saja. Namun harus tetap diimbangi dengan menggunakan cat khusus  yang pas untuk pagar. Tujuannya biar pagar besi tersebut awet disegala situasi apapun.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H