Mohon tunggu...
amanda Kartika sari
amanda Kartika sari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa pendidikan

Makan dan berpikir

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Manfaat Strategi Pembelajaran Menyenangkan: Penerapan GBL dalam Pembelajaran Luar Kelas

5 Desember 2023   20:46 Diperbarui: 5 Desember 2023   23:33 100
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. Dari pandangan seorang guru

Guru akan lebih gampang dalam mengetahui seberapa tanggap siswanya dalam mencari sebuah pertanyaan dan seberapa cepat dalam mencari sebuah jawaban. Dan guru akan sangat terbantu, karena dalam kegiatan belajar mengajar berbasis PBL ini guru tidak perlu susah payah dalam menjelaskan materi yang akan di pelajari oleh siswanya. Dan manfaat lainnya adalah akan memberikan relasi kepada guru dalam pencakupan pertanyaan yang beragam dari siswanya, yang mana pertanyaan-pertanyaan tersebut bisa di buat sebagai bahan acuan ujian kelas atau tugas-tugas lainnya.

2. Dari pandangan siswa

Dalam menjalankan proses belajar PBL ini, siswa akan merasa tertantang dalam memacu pikirannya. Pasalnya siswa akan di tugaskan untuk berpikir untuk mendapatkan sebuah ide dalam hal bertanya, dan mencurahkan sebuah jawaban sebagai tanggapannya. Siswa akan lebih bisa mengatur waktu dalam mencari sebuah jawaban, karena selain mencari pertanyaan dan jawaban siswa juga di haruskan untuk bisa mempercepat laju penggunaan stick agar bisa terhenti di orang yang tepat. Dan dari penerapan belajar berbasis PBL ini, siswa akan lebih banyak mendapatkan manfaat yang dapat di gunakan ketika siswa tersebut menempuh pendidikan du selanjutnya.

3. Dari pandangan lainnya

Manfaat lainnya yang dapat di ambil dalam penerapan strategi pembelajaran PBL ini adalah, dapat menyenangkan hati dari siswanya, pembelajaran menjadi lebih seru dan tidak membosankan, guru lebih bisa mengatur proses berjalannya pembelajaran dengan senang, siswa mendapatkan pengalaman baru dan menyenangkan, dan melatih tanggap diri dalam bertanya dan menjawab.

Itulah pemaparan mengenai strategi pembelajaran menyenangkan dari strategi belajar Problem Based Learning yang dapat di gunakan di luar kelas, beserta dengan manfaatnya. Semoga pemaparan ini dapat bermanfaat bagi semuanya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun