Mohon tunggu...
Amanda Nasution
Amanda Nasution Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer bloger
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

https://www.linkedin.com/mwlite/me

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Review Film "Scary Stories to Tell in The Dark"

7 Agustus 2019   12:54 Diperbarui: 7 Agustus 2019   13:21 88
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

The Scary Stories To Tell In The Dark, Film bergenre horor yang di sutradarai oleh Andr vredal.  Film ini tidak sekedar mengangkat legenda di tanah-tanah pertanian, tapi juga berseting lampau. Konsep dan seting Amerika 1960an dijaga konsisten oleh sutradara berkebangsaan Norwegia ini. Konsep lampau ini terlihat dari mulai properti yang digunakan oleh para pemain, dekorasi setting hingga warna vitage yang semakin memberi kesan lampau.

Ritme filmnya sendiri diatur up and down. Stressing scary ditampilkan bergantian dengan adegan-adegan drama yang mengantarkan cerita. Sementara ceritanya sendiri seakan memperlengkap kesan film-film yang diproduksi di tahun-tahun 1960-1970, simple, gamblang dan tidak terlalu banyak intrik. Bahkan wujud dari sosok-sosok  yang ditakutin ini pun tidak diberi tabir yang bisa membuat penonton penasaran dengan wujudnya. 

Bahkan beberapa mahluk gaib di ceritakan dalam buku yang merupakan alat komunikasi Sarah, yang menjadi tokoh sentral dan telah meninggal 100 tahun yang lalu, dengan Stella dan teman-temannya yang menemukan buku tersebut. Bahkan dalam salah satu framenya, Andr vredal memberikan ruang kosong yang hanya melakukan sedikit bahasa tubuh, tanpa dialog, tanpa back sound dalam sekitar 1,5 menit. 

dok CBS Film 
dok CBS Film 

Rytme film yang diatur sedemikian, hingga tidak memberikan rasa mencekam yang berlebihan bagi penonton. Namun satu scene yang dibiarkan kosong oleh sutradara, dengan gerak yang sangat minim, tanpa dialog dan musik justru menjadi part yang paling mencekam namun bikin gemes penonton. Padahal ujung dari scene pun sangat sederhana.

Scary Stories To Tell In The Dark menceritakan kehidupan sekelompok remaja di daerah pertanian di Amerika dengan seting di tahun 1960an. Remaja-remaja yang bersekolah di sekolah yang sama dengan fenomena bullying. Yang lebih senior berlaku kasar terhadap yang lebih muda. 

Kenakalan remaja yang menjadikan Tommy Milner sebagai leader gank, yang kemudian menjadi korban pertama dari Sarah melalui orang-orangan yang biasa di letakkan ditengah ladang untuk menakut-nakutin burung. Orang-orangan ini sering menjadi objek pukulan dan tendangan Tommy.  dan berikut beberapa anak pun menjadi korban Sarah yang sebenarnya mengabarkan objek pembunuhannya melalui buku tua yang diambil Stella dari sebuah rumaha  tua saat perayaan Halloween.

dok CBS Film 
dok CBS Film 
Mungkin keinginan sutradara untuk menampilkan segala sesuatunya yang berbau lampau, sehingga ending cerita keseluruhan dan ending scenenya pun mudah sekali ditebak.

Artinya penonton cukup menonton dengan mempersiapkan sedikit ardenalin tanpa harus deg-degan berlebihan, apa lagi memperkirakan apa yang akan terjadi, atau akan ending seperti apa. Karena memang, setengah film berjalan, cerita sudah tertebak. Dan sepertinya orang-orang yang hilang pun dianggap hilang begitu saja bersama dengan sumber masalah, Sarah, yang kemudian musnah setelah keinginannya dipenuhi oleh Stella.

Film ini benar-benar sangat bisa dinikmati dengan sedikit adegan yang membuat teriak.

Untuk scor 8/10 cukup lah.


Directed by

Andr vredal

Produced by

Guillermo del Toro

Sean Daniel

Jason F. Brown

J. Miles Dale

Elizabeth Grave

Joshua Long

Roberto Grande

Screenplay by

Dan Hageman

Kevin Hageman

Story by

Guillermo del Toro

Patrick Melton

Marcus Dunstan

Based on

Scary Stories to Tell in the Dark
by Alvin Schwartz

Starring

Zoe Colletti

Michael Garza

Gabriel Rush

Austin Abrams

Dean Norris

Gil Bellows

Lorraine Toussaint

Music by

Marco Beltrami

Anna Drubich

Cinematography

Roman Osin

Edited by

Patrick Larsgaard

Production
company

CBS Films

Entertainment One

1212 Entertainment

Double Dare You Productions

Sean Daniel Company

Distributed by

Lionsgate

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun