Mohon tunggu...
Dody Misa
Dody Misa Mohon Tunggu... -

S1 Peternakan Universitas Warmadewa Denpasar (Penulis di Blog Berbagi Ilmu Peternakan)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Strategi Pencegahan Penyakit Infeksi Pada Ternak Babi

17 November 2018   23:46 Diperbarui: 18 November 2018   00:10 5810
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Program vaksinasi akan sukses tergantung kepada: status antibodi  maternal induk babi, antigenesitas vaksin (dosis, cara pemberian, cara menyimpan, dan pengangkutan/transport dan ajuvant yang dipakai), dan kondisi babi (genetik yaitu faktor MHC I dan MHC II, status gizi, dan kesehatan babi).

Tindakan Medikasi

Tindakan medikasiadalah suatu tindakan pemberian suplemen dan antibakteri, atau antifungi, atau antiparasit pada babi secara terprogram untuk menjaga kondisi kesehatan babi tetap baik dan untuk membunuh mikroorganisme yang ada dalam tubuh babi yang secara fisik tampak sehat.

Pemilihan dan waktu pemberiam antimikroorganisme dan suplemen tersebut sangat bergantung kepada jenis mikroorganisme yang ada diwilayah peternakan dan kondisi babi yang dipelihara di sana. Oleh karena itu, program medikasi ini tidaklah baku, dan dapat berubah atau disesuaikan dengan kondisi di lapangan, umur babi, dan stadiumpertumbuhan/status induk. Contoh program medikasi dapat dilihat Tabel 3 berikut ini.

program-medikasi-pada-babi-jpg-5bf03d28aeebe12ed57cbec6.jpg
program-medikasi-pada-babi-jpg-5bf03d28aeebe12ed57cbec6.jpg
KESIMPULAN

Pengendalian penyakit infeksi pada ternak babi wajib dilakukan, yaitu berupa tindakan pencegahan secara utuh dan menyeluruh, mulai dari tindakan lima elemen biosekuriti, program vaksinasi secara teratur, dan ketepatan memilih jenis obat dan waktu pemberiannya dalam penerapan program medikasi.

DAFTAR PUSTAKA

Bindseil, E. 1972. On The Development of Interstitial Hepatitis ("Milk Spots") in Pigs Following Infection with Ascaris suum. Nord.Vet. Med. (23) : 191- 195.

Brander, G. C., Pugh, D. M., and Baywater, R. J. 1980. The Veterinary Applied Pharmacology Therapeutics, 4th Ed. Bailliere Tindall, London.

Close, W.H, (2001). Feeding and management strategies to improve sow productivity. Asian Pork Magazine. Vol : 1 (10)

Hastasi Wuryastuti. (2002). The Importance of Colostrum / Milk in Swine. International Seminar On Pig Farming " Awakening the Sleeping Giant". Benoa, Denpasar, Bali. Indonesia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun