Mohon tunggu...
Alyssa Fitriyah Damayanty
Alyssa Fitriyah Damayanty Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Negeri Malang

Pengalaman Mengikuti Asistensi Mengajar Universitas Negeri Malang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Proyek Oshibana oleh Tim Asistensi Mengajar UM 2023: Menginspirasi Kreativitas Siswa SMA Panjura

8 Desember 2023   12:35 Diperbarui: 8 Desember 2023   19:08 279
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Proyek ini mendapat respon positif dari siswa di SMA Panjura Malang. Mereka menunjukkan antusiasme tinggi dalam merangkai Oshibana dan memahami materi biologi. Sebelumnya mereka lebih sering melakukan praktikum membuat herbarium. Sehingga melalui proyek pembuatan Oshibana ini menjadi pengalaman pertama yang menyenangkan bagi siswa kelas 11 MIPA. Beberapa hasil karya Oshibana siswa dipamerkan di lingkungan sekolah, memberikan apresiasi lebih luas terhadap kreativitas mereka.

Dokumentasi pribadi, 2023
Dokumentasi pribadi, 2023

Dokumentasi pribadi, 2023
Dokumentasi pribadi, 2023

Dokumen pribadi, 2023
Dokumen pribadi, 2023

Proyek pembuatan Oshibana oleh mahasiswa Asisten Mengajar UM di SMA Panjura Kota Malang membuktikan bahwa seni tradisional dapat menjadi sarana pembelajaran yang inovatif di bidang biologi. Selain mengembangkan kreativitas siswa, Oshibana juga menjadi wadah untuk memahami lebih dalam karakteristik morfologi bunga dan tumbuhan. Dengan demikian, proyek ini membuka peluang untuk pengembangan metode pembelajaran yang lebih beragam dan menarik.

Tim AM Prodi S1 Pendidikan Biologi Panjura bersama Guru Pamong
Tim AM Prodi S1 Pendidikan Biologi Panjura bersama Guru Pamong

Tim Redaksi :

1. Alyssa Fitriyah Damayanty

2. Davina Maharani P.Y.P

3. Nur Ahadiyatus Sholikhati

4. Tia Dwiandra Arianti

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun