Mohon tunggu...
ALYAA DWIKURNIASUNRE
ALYAA DWIKURNIASUNRE Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa & barista

be happy!

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Ngopi di Jogja Ga Usah Bingung, Ini 7 Rekomendasi Coffee Shop di Jogja!

29 April 2021   04:49 Diperbarui: 29 April 2021   18:59 949
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
source : dokumen pribadi

Jogjakarta daerah istimewa yang telah menjadi daerah pariwisata, karena tempat wisata yang beragam dari wisata alam, museum, hingga wisata kota. Banyak wisatawan local ataupun wisatawan internasional yang mengunjungi kota ini. Awalnya objek wisata yang disajikan di kota ini kebanyakan hanya wisata alam dan wisata kota yang iconic di kota ini seperti Malioboro, namun sekitar tahun 2018 sudah mulai marak kedai kopi yang ada di kota ini.

Jogjakarta juga sering dikenal sebagai kota pelajar karena banyak sekolah tinggi yang ada di kota ini. Jadi kota ini dipenuhi oleh pelajar yang merantau dari kota lain atau pulau lain di kota ini.Karena pasarnya rata-rata mahasiswa maka coffee shop  yang ada di kota lebih bersahabat buat anak-anak muda. Buat temen-temen yang masih bingung mau ke kedai kopi mana ini dia list yang aku buat untuk kalian yang masih bingung mau ngopi kemana ya hari ini.

1. Space Roastery 

 Coffe Shop ini dijamin dan menjamin rasa seduhan kopi mereka. Mereka memiliki roastery sendiri untuk menjaga kualitas kopi agar sesuai dengan standar yang telah mereka buat. Disana mereka menyediakan bebagai macam biji kopi, mulai dari biji kopi local, nusantara, hingga luar negeri. Keberagaman biji kopi ini biasa ditujukan untuk penikmat manual brew seperti V60 dan Aeropress. Space Roastery juga menyediakan member black and white dimana mereka yang sudah menjadi member bisa mendapatkan harga yang murah mulai dari Rp 15.000-, saja. Direkomendasiin banget buat kalian pecinta kopi, dan buat yang ga suka kopi bisa banget cobain menu non coffee mereka yang ga kalah enaknya. 

https://www.instagram.com/space.roastery/

2. Hayati Coffee

Coffee shop ini gajauh beda sama coffee shop sebelumnya.  Hayati mempunyai roastery sendiri jadi ragam biji kopi yang disediain juga banyak dan enak. Kedai ini punya tempat yang cukup nyaman buat nugas atau sekedar kumpul bareng temen-temen. Harga yang ditawarin di kedai ini masih tergolong bersahabat di kantong mahasiswa terutama, sekitar Rp 20.000 sampai Rp 30.000 aja. Single origin yang ada di coffee shop ini juga recommended banget deh buat kalian pecinta kopi. 

https://www.instagram.com/hayaticoffee/ 

3. Tekoff

Coffe shop ini cocok banget buat kalian nugas, Selain kopi nya yang enak, tempatnya juga tenang, customer yang datang pun rata-rata melakukan hal-hal yang produktif. Untuk kopinya sendiri mereka nyediain beberapa beans espresso base untuk kalian pilih dan gacuma espresso base aja mereka juga ada manual brew loh. Kalian harus coba cappucino yang pake beans aromatic.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun