Mohon tunggu...
Alvian Maghribi Ihza Hartono
Alvian Maghribi Ihza Hartono Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya merupakan mahasiswa Universitas Sebelas Maret Program Studi Agroteknologi bidang pertanian sehingga saya juga tertarik pada teknologi di bidang pertanian.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN UNS 203 Menginisiasi Pembentukan Kelompok Wanita Tani (KWT) Mugi Lestari di Dusun Ceper

13 September 2023   01:15 Diperbarui: 13 September 2023   01:18 392
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pelatihan pembuatan ampyang mete dan sambal kacang sangrai dilakukan pada hari Rabu (23/8/2023) di depan posko KKN. Ampyang mete yang dibuat merupakan ampyang rendah gula dengan bahan baku mete yang pecah sebagai upaya meningkatkan nilai jual. Proses pembuatan sambal kacang berbeda dari biasanya karena kacang disangrai sehingga lebih tahan lama. Pelatihan pemasaran juga diberikan agar nantinya produk ini dapat dipasarkan. Harapan kami semua dengan pembentukan KWT Mugi Lestari di Dusun Ceper bisa meningkatkan pengetahuan, keterampilan serta meningkatkan pendapatan bagi petani.

Pelatihan Pembuatan Olahan Ampyang Mete/dokpri
Pelatihan Pembuatan Olahan Ampyang Mete/dokpri

Foto Produk Olahan Ampyang Mete/dokpri
Foto Produk Olahan Ampyang Mete/dokpri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun