Jogja semakin rindu
Menggebu dalam bingkainya
Kota kecil yang terasa besar adanya
Karena semua orang ada disini
Nusantara ada disini
Tanpa pandang perbedaan yang ada
Aku masih teringat lagu Yogyakarta katon bagaskara yang masih fenomenal itu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!