5. Keseruan : Pembelajaran yang menyenangkan lebih efektif dalam memotivasi pemain untuk terlibat lebih dalam.
6. Dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi bilangan bulat.
7. Mengisi waktu luang pada waktu istirahat dengan hal yang bermanfaat. Mereka akan tetap ingin bermain, walaupun tidak dalam pembelajaran.
Kesimpulan:
Permainan ular tangga bilangan bulat adalah cara yang kreatif dan menyenangkan untuk memperdalam pemahaman tentang bilangan bulat. Melalui permainan ini, pemain dapat mengasah keterampilan matematika sambil bersenang-senang dan berinteraksi dengan orang lain. Dengan menginterasikan pembelajaran ke dalam permainan, kita dapat menciptakan pengalaman belajar yang menarik dan kreatif.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H