Mohon tunggu...
Alifah AzahraApriliani
Alifah AzahraApriliani Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Saya seorang Pelajar. Saya suka menonton film, membaca novel, dan mendengarkan musik. Favorit singer Bruno mars, Taylor Swift, and the 1975

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pentingnya Kepedulian Terhadap Lingkungan Sekolah untuk Keberlangsungan Proses Belajar SMKN 53 Jakarta

29 Januari 2024   20:00 Diperbarui: 29 Januari 2024   20:16 130
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
SMKN 53 Jakarta /dok. pri

Agar kegiatan pembelajaran dapat berlangsung dengan baik dan berjalan lancar diperlukan beberapa faktor yang harus di lakukan agar proses pembelajaran lancar.

  Pada dasarnya lingkungan sekolah menjadi salah satu faktor agar proses pembelajaran berjalan lancar. Dan tentu hal ini bukan hanya sebagai tanggung jawab sekolah namun para warga sekolah.

  Pada SMKN 53 Jakarta, pemeliharaan lingkungan yang bersih dan nyaman terus di perhatikan demi proses pembelajaran berlangsung lancar dan nyaman. Banyak sekali upaya yang telah dilakukan agar segala pemeliharaan lingkungan tetap berlangsung.

  Seperti penanaman tanaman agar lingkungan terlihat lebih asri, tersedianya lahan tanaman hidroponik, banyak tempat sampah yang tersedia di sekitar sekolah dan lain-lainnya.

  Upaya tersebut tidak hanya di lakukan olah pihak sekolah namun juga di lakukan oleh para anak-anak murid SMKN 53 Jakarta yang mengharuskan untuk sadar akan pentingnya kebersihan dan kenyamanan lingkungan. 

  Hal tersebut menjadi bukti bahwa keberhasilan dari segala pemeliharaan lingkungan di sekolah bukan hanya peran dari pihak sekolah namun merupakan peran dari seluruh warga sekolah. 

  SMKN 53 Jakarta melakukan banyak sekali upaya seperti pengurangan pemakaian plastik di lingkungan sekolah, membawa tempat makan dan tumbler sendiri, kesadaran atas sampah, dan lain-lainnya.

  Hal tersebut membuat SMKN 53 Jakarta menjadi sekolah yang peduli terhadap lingkungan dan yang pastinya sangat mempengaruhi proses pembelajaran yang baik dan nyaman. 

  Tanpa adanya peran dari seluruh warga sekolah yang menyadari pentingnya kepedulian terhadap lingkungan sekolah yang sangat mempengaruhi proses pembelajaran tidak akan ada lingkungan SMKN 53 Jakarta yang bersih dan nyaman.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun