Mohon tunggu...
Alib Tegar Haryono
Alib Tegar Haryono Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mencari artikel olahraga? Disini tempatnya.

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Setelah 47 Tahun Lamanya, Timnas Indonesia Kembali Ditaklukan Libya Dengan Skor yang Sama

2 Januari 2024   22:16 Diperbarui: 2 Januari 2024   22:26 388
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Instagram @timnas.indonesia

Pada menit 92, Jordi amat yang maju di lini tengah Indonesia dan melakukan kesalahan passing. Akibatnya pemain Libya mendapatkan bola liar dan langsung melesatkan tendangan jarak jauh. Tendangan tersebut berhasil menjebol gawang Syahrul Trisna yang terlalu maju dari gawangnya. Libya semakin memperlebar jarak menjadi 4-0. Skor pertandingan pun tidak berubah hingga waktu berakhir.

Dengan hasil ini, Libya berhasil menaklukkan Indonesia untuk kedua kalinya. Terakhir kali mereka melakukan hal yang sama pada tahun 1977, dimana Indonesia juga dikalahkan dengan skor 4-0. Hasil ini membuat head to head antara Indonesia dan Libya menjadi 2-1 untuk keunggulan Libya

Laga kedua akan dilaksanakan pada. Berbeda dengan laga kemarin, laga kedua telah masuk dalam agenda FIFA, sehingga kedua tim sama-sama berpeluang memperoleh poin FIFA dan memperbaiki peringkat.

Pertandingan melawan Libya ataupun Iran hanya sekedar laga. Apapun hasilnya, para pemain perlu dukungan penuh dari penggemarnya. Apalagi sebentar lagi mereka akan bertanding di Piala Asia 2024. Semoga timnas Indonesia dapat tampil maksimal dan segera membenahi segala kekurangannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun