Namun, pembahasan ini cukup bermanfaat untuk kamu agar memahami apa itu perbedaan dan menghargai perbedaan selera orang lain.
Jangan semua orang dibilang alay karena tidak sesuai sama diri kamu yang super cool dan keren. Mereka hanya melakukan yang mereka suka tanpa merugikan kamu.
Jadi, mari kita hargai perbedaan yang dimiliki orang lain, perbedaan selera mereka sampai perbedaan yang tidak kamu miliki.
Dengan begini, kamu akan melihat dunia yang memiliki keunikan menarik dan hidup akan menjadi lebih tenang dengan menghargai perbedaan daripada mencela atau mengurus perbedaan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H