Mohon tunggu...
Alfonsus Fung
Alfonsus Fung Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Teknik Sipil UPNVJT

Saya adalah mahasiswa Teknik Sipil di salah satu Universitas Negeri di Surabaya, yaitu Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Quality Target Housekeeping

26 September 2023   14:47 Diperbarui: 26 September 2023   15:07 161
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Dalam sebuah proyek, pasti ada kualitas yang harus dijaga. Entah itu dari segi konstruksi, safety, maupun housekeeping.

Nah, kali ini saya akan membahas apa saja sih aspek aspek yang membuat quality housekeeping itu tercapai.

1.  Pagar, Pintu, Papan Nama Proyek & Akses Pejalan Kaki

  • Bersih dan rapi
  • Penerangan cukup
  • Bentuk dan warna seragam, sesuai standard dan ketentuan
  • Konstruksi pagar kokoh
  • Tersedia pintu kecil pada pagar tersebut
  • Engsel kuat dan mudah dibuka dan ditutup
  • Mudah dilalui, relatif terlindungi, tidak becek, dan ada Rambu Penunjuk Arah
  • Tower Crane dengan neon sign board sesuai standard

2. Los Kerja Kayu, Besi dan Gudang Terbuka

  • Material / barang ditumpuk sesuai jenis & ukuran, dan material yang tidak terpakai ditempatkan terpisah
  • Bersih dan rapi
  • Lantai kering (terlindungi dari becek)
  • Tidak mengganggu lalu lintas proyek
  • Penempatan material sejajar atau tegak lurus bangunan / pagar proyek
  • Instalasi listrik direncanakan dan aman
  • Tersedia APAR (Alar Pemadam Api Ringan)

3. Gudang Tertutup

  • Penerangan cukup
  • Bersih dan rapi
  • Barang tersusun sesuai ketentuan
  • Lantai kering
  • Ada pintu yang dapat dikunci
  • Tersedia APAR (Alat Pemadam Api Ringan)

4. Fasilitas Penunjang di Lokasi

  • Tersedia APAR (Alat Pemadam Api Ringan)
  • Tersedia Mushola + Tempat Wudhu dan kantin
  • Toilet pekerja bersih dan tersedia air
  • Tersedia tempat sampah (sesuai rencana dan dibuang rutin minimum 1x24 jam)
  • TPA sampah (dibuang rutin sesuai rencana)
  • Tersedia tempat cuci mixer (sisa beton)
  • Tersedia tempat cuci mobil
  • Ada tempat / lokasi untuk pakaian pekerja
  • Tersedia area bebas merokok (shelter) sesuai rencana

5. Barak Pekerja

  • Ventilasi udara dan penerangan cukup
  • Tersedia tempat jemur pakaian
  • MCK bersih dan tersedia air
  • Lantai kering dan kebersihan terjaga
  • Desain sesuai kapasitas
  • Tersedia tempat sampah
  • Tersedia APAR (Alat Pemadan Api Ringan)

6. Ruang Genset

  • Ventilasi udara dan penerangan cukup
  • Lantai kering (rabat) dan kebersihan terjaga
  • Tersedia APAR (Alat Pemadam Api Ringan)
  • Konstruksi panel listrik kuat, isi panel sesuai kapasitas dan lokasi direncanakan
  • Tersedia tempat sampah

Bila semua aspek diatas terpenuhi, maka bisa dibilang Quality Target Housekeeping terpenuhi.

Referensi: Quality Target Housekeeping PT. PP

Penulis : Alfonsus Fung Abimanyu Wicaksono

Mahasiswa Teknik Sipil Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur

upnjatim.ac.id

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun