Mohon tunggu...
Alfiyatul Ilmiyah
Alfiyatul Ilmiyah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

apa saja yang penting seru

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Tips Buat Kalian yang Masih Sulit untuk Belajar

30 Oktober 2022   21:52 Diperbarui: 30 Oktober 2022   22:18 91
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Kalo malas untuk melakukan kegiatan rutin dan penting dilakukan setiap hari, maka kalian bisa menerapkan prinsip 1 menit. Sebagai contoh, belajar. Karena kalian baru memulai prinsip ini, maka kalian harus tentukan jam dimana kalian akan kosong selama 2-4 jam. 

Pada hari pertama kalian malakukan prinsip ini, pastikan anda belajar entah itu membaca atau latihan mengerjakan soal selama 1 menit. Ingat dalam 1 menit itu anda harus benar-benar focus pada belajar saja. Tanpa terganggu dengan kegiatan atau hal lain. Setelah anda berhasil memenuhi 1 menit itu anda akan merasakan sebuah rasa kepuasan karena anda telah memenuhi tujuan anda. 

Lakukan rutinitas 1 menit itu dihari kedua, di jam yang sama dan tanpa ada gangguan. Setelah anda berhasil melakukan rutinitas tadi anda akan merasa bertanggung jawab dan terbiasa, tingkatkan waktu 1 menit tadi menjadi 5 menit, ingat harus konsisten, jangan ada gangguan, di jam yang sama dan pada durasi yang sama untuk hari-hari selanjutnya hingga hal tadi menjadi kebiasaan. 

Tingkatkan waktu belajar anda dari 5 menit jadi 10 menit, dari 10 menit jadi 20 menit, dari 20 menit jadi 40 menit, hingga anda bisa belajar tanpa ada gangguan sama sekali selama berjam-jam. Usaha terlalu keras dan gak rutin akan menghabiskan tenaga, membuat malas, dan membosankan. ingat kebiasaan baik dimulai dari hal kecil dan konsisten.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun