Mohon tunggu...
Alfina Maisya Rahma
Alfina Maisya Rahma Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa komunikasi

seorang mahasiswa komunikasi, dan suka bertravelling

Selanjutnya

Tutup

Foodie

5 Rekomendasi Restoran Bernuansa Alam di Jember, Cocok Bersama Keluarga, dan Ramah di Kantong

3 Januari 2022   09:54 Diperbarui: 3 Januari 2022   09:55 6931
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

Untuk anak - anak mereka dapat bermain ditepian sawah atau sebagai orang dewasa sekedar menikmati pemandangan hamparan hijau membuat rileks pikiran, jiwa, dan raga. Menu yang ditawarkanpun menggugah selera, mulai dari ikan gurami, ayam, bebek, jamur dan berbagai macam olahan lezat lainnya.

4. Jati Songo

Beralamat Di Tegalwangi, Umbulsari, Kabupaten Jember. Daerah ini, sejak 18 September 2021 diresmikan oleh Bapak Bupati Jember sebagai kampung gurami. Maka dari itu, jika kalian datang ke restoran ini, direkomendasikan menu olahan ikan gurami, karena rasanya yang enak.

Makan ditempat inipun kita berasa mengapung di air, karena terdapat kolam - kolam ikan berada dibawah kita. Sama halnya dengan Rastoran Banyu Mili, disini kita juga bisa memberikan makan ikan - ikan tersebut. Sepanjang berada disini, kita akan ditemani oleh ikan - ikan yang mengililingi restoran.

5. Blombang Asri

Terakhir, yakni Blombang Asri, terletak Di Semboro Salakan, Kecamatan Semboro. Jalan Tanggul - Semboro. Restoran ini selain kita berkunjung untuk makan, kita dapat berwisata memancing dan menikmati pemandangan perkebunan pohon salak. Banyaknya pepohonan membuat tempat ini begitu teduh, dingin, segar, dan nyaman untuk bersantai dengan keluarga. Menu yang ditawarkanpun mulai dari ikan laut, ikan tawar, ayam, bebek dengan berbagai macam resep olahan. Ada dua pilihan tempat disini, yakni tempat depan bersama ikan - ikan atau tempat belakang bersama pepohonan, kebun, semua itu kembali pada selera pengunjung.

Itulah 5 rekomendasi restoran bernuansa alam, dijamin makan kenyang, perut kenyang, dan hatipun senang. Kuliner

dapat, bersantai dengan alam dapat, dan bersama keluargapun dapat.

Jika kalian memiliki rekomendasi tempat lain, kalian bisa sahare dibawah ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun