Mohon tunggu...
Alfath Flemmo
Alfath Flemmo Mohon Tunggu... Musisi - Komposer, Songwriter, Audio Engineer, Sound Designer, Produser Musik Digital. Music Entrepreneur Peraih Sony Music Group Global Scholars Program SMG-IIE. Founder & CEO Flemmo Music Global (FMG), FigoTech, TuneXpert DAW-AI.

Alfath Flemmo adalah Komposer, Songwriter, Arranger, Audio Engineer, Sound Designer, dan Produser Musik Digital asal Indonesia. Ia adalah Pendiri dan CEO Flemmo Music Global (FMG), FigoTech, serta TuneXpert DAW AI. Penerima Sony Music Group Global Scholars Program 2022-2026, penghargaan bergengsi yang disponsori oleh Sony Music Group (SMG) dan Institute of International Education (IIE).

Selanjutnya

Tutup

Music

Liriknya Penuh Drama! Aroenika Bikin Baper dengan Lagu "Missen"

14 Juli 2023   18:13 Diperbarui: 14 Juli 2023   18:49 542
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Siap Trending Spotify, Aroenika Band Grup Musik Milenial asal Jombang, Jawa Timur Rilis Album Debut "Senandika" Terbaru, 20 Juli 2023. /dokpri.

JAKARTA - Apa yang akan Anda rasakan ketika mendengarkan Aroenika? Grup musik pop/ballad/orchestra asal Jombang, Jawa Timur, yang terdiri dari Hendy, Ade, Demas, Flemmo, dan Ovi ini pasti membuat Anda terpesona dengan kreativitas dan inovasinya. Nama Aroenika berasal dari bahasa Sanskerta yang berarti matahari terbit, dan itulah yang mereka bawa dalam setiap lagu Aroenika: cahaya dan harapan. 


Anda wajib mendengarkan lagu-lagu Aroenika, seperti "Missen" yang penuh drama dan memilukan hati, atau "Synapse" yang menyatukan teknologi digital, virtual instrument, dan reality instrument. Aroenika adalah grup musik yang luar biasa memukau dan mengharu biru. Jangan sampai ketinggalan karya-karya Aroenika, cuplikan lagunya diposting akun Instagram @aroenikaofficial. 


Yuk, simak lirik lagu Missen yang penuh drama dari Aroenika!

Judul Lagu:Missen
Artis: Aroenika
Album: Senandika
Dirilis Awal: 25 Maret 2022
Dirilis Ulang: 20 Juli 2023
Penulis lagu (Songwriter): Hendy Kris
Genre: Pop/Indie/Ballad
Tempo: 122 bpm (3/4)
Produser: Alfath Flemmo, Flemmo Enterprise Music (FEM)
Vokalis: Hendy Kris
Gitaris: Demas Adsamed, Ade Surya
Pianis: Alfath Flemmo
Label: Flemmo Music Global (FMG)
Publisher: Flemmo Music Global (FMG).

Lirik Lagu "Missen"
Berikut ini adalah lirik lagu "Missen" dari Aroenika:

Harus kujelaskan apa lagi
Kuhanya ingin semuanya mengerti
Atau memang tiada yang peduli
Kini malamku sunyi kembali

Tiada lantunan nada di nadi
Kemanakah sebenarnya kau bersembunyi

Mungkin nanti jika kita bertemu
Kan kuceritakan kepadamu

Semua pasti berubah
Tak akan ada lagi yang sama
Namun kutahu hatimu
Tak mudah maafkan aku

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun